Senin, 31 Januari 2011

Sepenting Apa sih Riset dalam Psikologi Pendidikan? (Tugas 1)

Sepenting Apa sih Riset dalam Psikologi Pendidikan?

          Riset ilmiah adalah obyektif,sistematis,dan riset testable yang mengarah pada pengurangan kesimpulan didasarkan pada kepercayaan,pendapat,dan perasaan pribadi.
            Dalam dunia pendidikan,selain sebuah pengalaman menjadi seorang pengajar,riset juga sangat penting dan berpengaruh dalam hal mengajar.Mengapa?Karena bisa saja terkadang pengajar salah menafsirkan apa yang dilihat dan didengar dari pengalaman-pengalaman pengajar terdahulu.Jadi,tentulah sebuah riset sangat penting.
             
DAFTAR PUSTAKA
Santrock,J.W.2004.Educational Psychology 2nd Ed.New York:Mc Graw Hill.